Laman

Saturday, July 6, 2013

Update BlackBerry 10.2 Sodorkan Dukungan WiFi Direct

Berita dan Informasi Teknologi Terbaru berbagi informasi tentang "Update BlackBerry 10.2 Sodorkan Dukungan WiFi Direct". Informasi tersebut dikumpulkan dari sumber yang disebutkan di bawah artikel. Info tentang "Update BlackBerry 10.2 Sodorkan Dukungan WiFi Direct" layak Anda baca baik sebagai infomasi maupun penambah pengetahuan Anda.

Update BlackBerry 10.2 Sodorkan Dukungan WiFi Direct

http://us.images.detik.com/content/2013/07/06/317/bb10.2notifications.jpg

Jakarta - Tak sampai dua bulan sejak update BlackBerry 10.1 hadir melalui perangkat Blackberry Q10, Blackberry kembali menghadirkan update terbaru system operasinya tersebut.

Namun BlackBerry 10.2, demikian versi update tersebut, sepertinya tak menyediakan banyak perubahan. Berdasarkan informasi yang diulas forum Crackberry, Blackberry 10.2 kemungkinan hanya menghadirkan improvisasi kecil pada fitur tambahan dan perbaikan dari versi sebelumnya.

Meski demikian, salah satu yang menarik adalah, pengguna kini dapat langsung membalas pesan BlackBerry Messenger (BBM) yang masuk dari menu notifikasi drop-down, tanpa harus mengakses aplikasi BBM terlebih dahulu.

Fitur lainnya adalah dukungan fitur WiFi Direct. Dengan fitur ini, pengguna perangkat BlackBerry kini dapat berkirim file dengan cepat. Adapun perangkat BlackBerry yang dapat merasakan update terbaru Blackberry 10.2 antara lain Blackberry Z10 dan Q10.

Sayangnya, seperti dikutip detikINET dari Ars Technica, Sabtu (6/7/2013), belum diketahui kapan Blackberry mengumumkan kehadiran update terbaru Blackberry 10 tersebut.

(rns/rns)

Semoga informasi tentang "Update BlackBerry 10.2 Sodorkan Dukungan WiFi Direct" di atas bermanfaat bagi Anda.

No comments:

Post a Comment