Laman

Thursday, June 27, 2013

Facebook App Bakal Hadir di Windows 8?

Berita dan Informasi Teknologi Terbaru berbagi informasi tentang "Facebook App Bakal Hadir di Windows 8?". Informasi tersebut dikumpulkan dari sumber yang disebutkan di bawah artikel. Info tentang "Facebook App Bakal Hadir di Windows 8?" layak Anda baca baik sebagai infomasi maupun penambah pengetahuan Anda.

Facebook App Bakal Hadir di Windows 8?

Headline
ubergizmo.com
Oleh: ahmad taufiqqurakhman

INILAH.COM, California - Facebook berencana bakal merilis aplikasi resmi untuk Windows 8. Meski tanggal peluncuran resminya belum pasti, namun pihak Facebook sudah menyatakan ketersediaannya.

Pada konferensi Microsoft Build 2013 yang tengah berlangsung di San Fransisco, AS, CEO Microsoft Steve Ballmer mengumumkan bahwa Windows 8 akan mendapatkan official Facebook app. Kabar yang paling dinanti setelah menunggu sekian lama.

"Facebook selalu dipercaya akan menghubungkan semua orang, di mana pun, dan pada perangkat apapun," ujar Ballmer, seperti dilansir Ubergizmo.

Sementara, menurut pemberitaan DigitalTrends, Facebook akhirnya memperlakukan Windows 8 sepertiplatform utama. Harapan selanjutnya adalah sejumlah aplikasi populer seperti Vine dan Instagram akan mengikuti langkah Facebook untuk merambah Windows 8.

Bukan tanpa alasan, karena kabar terbaru yang datang dari CEO Instagram Kevin Systrom mengungkapkan jika aplikasi Instagram akan hadir untuk Windows Phone sebelum akhirnya merambah Google Glass. [ikh]

Semoga informasi tentang "Facebook App Bakal Hadir di Windows 8?" di atas bermanfaat bagi Anda.

No comments:

Post a Comment